Sunday 24 October 2021

Optimalkan Pemasaran Online Lewat Sosmed Menggunakan Rajakomen



Pemasaran secara online beberapa tahun belakangan ini semakin banyak dilakukan orang orang. Mereka yang tadinya hanya fokus di offline kini sedikit demi sedikit mulai merambah ke dunia online. Tentu bukan tanpa alasan pemasaran secara online ini diminati. Ada sejumlah kelebihan yang bisa didapatkan dari memasarkan produk maupun jasa secara online. 

Beberapa diantara kelebihan tersebut antara lain adalah jangkauannya yang lebih luas. Seperti yang kita ketahui dengan memasarkan barang atau jasa secara online kita bisa menjangkau calon konsumen di berbagai daerah di Indonesia atau bahkan di luar negeri dengan mudah. Semakin besar jangkauan pemasaran kita tentunya semakin besar juga harapan kita untuk berhasil meraih konsumen baru. Selain soal jangkauan kelebihan lain dari pemasaran online ini adalah soal efektifitas dan efisiensinya.


Untuk metode pemasaran online sendiri ada banyak pilihan yang bisa kita lakukan. Dari mulai menggunakan SEO, sosmed seperti instagram maupun facebook marketing, email marketing dan lain sebagainya. Masing masing cara marketing online ini tentu punya karakteristik serta kelebihan dan kekurangannya sendiri sendiri. Sehingga penting bagi kita untuk memilih mana metode pemasaran online yang akan kita pakai.


Mungkin diantara beberapa metode tersebut salah satu cara cukup mudah yang bisa kita pilih adalah metode pemasaran online dengan menggunakan sosial media seperti  facebook ataupun instagram. Seperti yang kita ketahui saat ini jumlah pengguna facebook di Indonesia berdasarkan data dari internetworldsatas sudah mencapai lebih dari 175 juta orang dan pengguna instagram di Indonesia 157 juta orang. Dengan besarnya jumlah pengguna kedua sosmed tersebut tentu saja menjadikan pangsa pasar kita menjadi cukup besar sehingga peluang barang atau jasa kita laku juga menjadi besar.


Tentu saja untuk bisa memasarkan barang menggunakan sosial media ini tak cukup hanya dengan mendatangkan pengunjung / visitor ke page facebook, feed instagram saja  kita akan tetapi kita juga perlu untuk mengkonversi pengunjung tersebut agar tertarik dan membeli barang kita. Karena akan sia sia saja jumlah pengunjung yang banyak akan tetapi tak ada satupun yang tertarik dengan barang kita.


Untuk bisa meningkatkan kemungkinan terjadinya konversi ini maka ada beberapa hal yang bisa kita lakukan. Misalnya saja dengan membuat copywrite yang menarik sehingga pengunjung yang datang ke halaman facebook kita tertarik untuk membeli. 


Pastikan juga di dalam fanspage facebook yang kita promosikan ini juga terjadi interaksi misalnya dengan adanya komen, like dan share. Karena dengan adanya interaksi ini maka engagement bisa menjadi lebih bagus demikian juga jangkauan akan bisa maksimal. 


Untuk usaha yang masih cukup baru dan belum berumur mungkin untuk sekedar mendapatkan komentar ataupun like saja cukup susah. Akan tetapi hal tersebut sebenarnya bukanlah sebuah persoalan yang berat, karena saat ini kita sudah bisa memanfaatkan layanan jasa komentar facebook ataupun like dari rajakomen.com.


Dengan menggunakan layanan rajakomen kita bisa mendapatkan komentar, like maupun share halaman facebook kita yang secara tidak langsung bisa meningkatkan pengunjung yang datang dan memperbesar terjadinya konversi penjualan barang ataupun jasa yang kita tawarkan.


Untuk memesan komen lewat rajakomen juga tidak perlu mengeluarkan biaya yang tinggi. Sebagai gambaran untuk deposit pertama sendiri minimal hanya 100 ribu rupiah saja. Dengan deposit segitu kita bisa memilih sendiri layanan dari rajakomen yang akan kita gunakan, misalnya saja memesan komen di feed ataupun reel instagram dengan rate harga 2000 per komentar, nonton live instagram dengan rate 2000 per nonton dan komentar.


Selain bisa digunakan untuk menambahkan komentar di instagram layanan jasa dari rajakomen juga bisa kita gunakan untuk menambah subscriber youtube, menambah like dan share youtube. Atau bagi kita yang memiliki aplikasi di playstore juga bisa memanfaatkan layanan dari rajakomen yakni memesan agar aplikasi kita di playstor didownloiad dan diberikan rating yang tepat. Adanya rating ini juga bisa mempengaruhi reputasi kita.


Optimalkan Pemasaran Online Lewat Sosmed Menggunakan Rajakomen Rating: 4.5 Diposkan Oleh: blogz

0 comments:

Post a Comment